
Karir
Jelajahi peluang untuk mengembangkan karir Anda ke level berikutnya. Apakah Anda mahasiswa, lulusan universitas, atau profesional berpengalaman, temukan bagaimana Anda dapat berkontribusi dengan berkarir di Shell.
Dalam bagian ini
Profesional Berpengalaman
Tingkatkan pengembangan karier Anda sebagai profesional berpengalaman bersama Shell dan lanjutkan jalur karier Anda untuk meraih potensi penuh Anda.
Mahasiswa dan Lulusan Universitas
Apakah Anda mahasiswa atau lulusan universitas dengan pengalaman kerja kurang dari tiga tahun? Bergabunglah dengan kami untuk bersama-sama mengeksplorasi dan menemukan solusi energi yang lebih baik.
Pekerjaan Operasional dan Pemeliharaan
Kegiatan Operasional dan Pemeliharaan berada di lini depan aktivitas global dan proyek-proyek terobosan Shell.
Kehidupan di Shell
Temui dan dapatkan inspirasi dari para perintis kami, inovator, petualang, dan penjelajah dari seluruh dunia. Temukan kisah mereka dan dapatkan wawasan seputar karier di Shell.
Keberagaman dan inklusi
Kami yakin akan pentingnya menciptakan budaya inklusif. yang dapat mendukung keberhasilan Anda.
INGIN BERKARIER BERSAMA SHELL?
Anda mungkin juga tertarik pada
Penipuan Rekrutmen
Ini adalah pemberitahuan penting mengenai komunikasi yang bersifat penipuan yang beredar di masyarakat.
Pertanyaan Umum Karier
Lihat bagian Pertanyaan Umum untuk menemukan jawaban yang sedang Anda cari.