Kenyamanan
Kenyamanan
Kenyamanan Anda dapat melakukan pengisian bahan bakar tanpa menggunakan uang tunai di seluruh jaringan SPBU Shell. Shell Fleet Card juga memberikan layanan webportal yang memungkinkan Anda memantau transaksi dari mana saja dan kapanpun.
Kontrol
Kontrol
Shell Fleet Card memberikan Anda kontrol penuh untuk mengatur kendaraan operasional dengan cara yang mudah dan efisien. Anda bisa mengontrol jenis BBM yang digunakan, lokasi SPBU, plat mobil, hari, waktu, dan budget tiap armada.
Keamanan
Keamanan
Anda bisa mendapatkan gambaran lengkap tentang pengeluaran armada Anda dengan sejumlah langkah keamanan untuk membantu Anda mengatasi penipuan. Selain itu, Shell Fleet Card juga dilengkapi dengan sistem Chip & PIN yang memberikan keamanan bagi konsumen.
Penghematan
Penghematan
Penghematan mulai dari:
- Waktu administratif yang lebih singkat yang dapat Anda akses melalui webportal,
- pilihan bahan bakar dengan harga bersaing,
- konsolidasi faktur pajak atas seluruh transaksi bahan bakar Anda,
- terhindar dari potensi penyalahgunaan biaya BBM yang tidak sesuai dengan jenis armada atau kecurangan struk palsu. Shell Card bisa menekan potensi penyalahgunaan biaya BBM hingga 80%*.
*Berdasarkan data survey Kenyamanan Pelanggan yang kami himpun di lebih dari 50 pelanggan Shell Fleet Card di tahun 2019